Resep Membuat Sate Daging Bakar Wijen

Jagat Resep kali ini  menyajikan Resep Masakan Daging Sapi. Salah satunya adalah Resep Membuat Sate Daging Bakar Wijen. Berikut ini kami sajikan paparan secara lengkap, silahkan di pelajari dan di praktekkan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.


Resep Membuat Sate Daging Bakar Wijen

Bahan :
400 gram daging sandung lamur, dipotong 11/2×11/2cm
1 buah bawang bombay, dipotong kotak
3 buah cabai hijau, dipotong 2 cm

Bahan Perendam :
3 siung bawang putih, dihaluskan
2 sendok makan minyak wijen
1 sendok makan kecap manis
1/2 sendok makan kecap asin
2 sendok makan saus tiram
1/2 sendok teh garam
1/2 sendok teh merica bubuk
1/2 sendok teh gula pasir
1 sendok makan margarin, dilelehkan

Cara Membuat Sate Daging Bakar Wijen :
Tusuk-tusuk daging bergantian dengan bawang bombay dan cabai hijau.
Aduk rata bahan perendam. Lumuri daging dengan bahan perendam. Diamkan 1 jam sampai meresap.
Panggang di atas wajan datar sambil dioles sampai matang.
Sajikan untuk 15 tusuk

0 comments

:) :-) :)) =)) :( :-( :(( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ :-$ (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer

 
© 2011 Glult
Designed by Glult
..
Back to top