Beberapa hari sebelumnya, County Food sudah pernah mengajak para pengunjung jalan-jalan melalui artikel referensi wisata kuliner yang berjudul "Aneka Makanan dan Minuman Pemicu Good Mood". Pada kesempatan ini, kalian akan diajak untuk mengetahui salah satu minuman yang dapat dikonsumsi secara rutin agar istri cepat hamil.
Susu disebut-sebut mampu meningkatkan kualitas sperma. Susu diyakini dapat menaikkan tingkat produktivitas sperma. Selain itu, susu juga dipercaya dapat meningkatkan fungsi sperma, dalam artian, sperma mampu bergerak lebih gesit dan spontan. Dengan kualitas sperma tersebut, peluang sperma lelaki dapat membuahi sel telur di dalam rahim perempuan menjadi lebih besar.
Adapun zat yang terkandung di dalam susu yang mampu meningkatkan kualitas sperma adalah kalsium. Oleh karena itu, mengonsumsi susu kaya akan kalsium sangat dianjurkan bagi para pria yang ingin agar istrinya cepat hamil. Di luar sana, ada banyak jenis susu yang kaya kalsium. Dua di antaranya adalah susu sapi atau susu kambing.
Selain kalsium, susu juga mengandung beberapa zat lain yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Di antaranya, vitamin dan mineral. Membuat makanan atau minuman berbahan susu juga dapat dijadikan sebagai alternatif cara mengonsumsi susu secara maksimal guna mendukung program cepat hamil. Tak perlu bingung mengolah susu menjadi apa, lihat saja cara membuat es krim yogurt spesial atau rosella milk shake.
Selain susu sapi atau kambing, di luaran sana mungkin ada juga beberapa bahan makanan lainnya yang dapat dikonsumsi untuk meningkatkan kualitas sperma. Konsumsi terus secara teratur bahan makanan atau minuman yang menunjang program cepat hamil. Dan, disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter kandungan kepercayaan kalian masing agar program tersebut cepat berhasil. Terima kasih telah membaca artikel referensi wisata kuliner yang berjudul "Minum Ini Supaya Istri Cepat Hamil".
0 comments